Categories Uncategorized

Petinggi Studio Star Citizen Kena PHK, Ada Apa?

Petinggi Studio Star Citizen – Belum lama ini Pada CitizenCon 2024, Cloud Imperium Games memperlihatkan Squadron 42 yang merupakan spin-off dari game Star Citizen yang hingga saat ini belum rilis secara penuh.

Dan baru-baru ini, diketahui bahwa beberapa petinggi Studio Star Citizen tersebut terkena PHK oleh Cloud Imperium Games. Mengapa hal ini terjadi? Tentunya terdapat alasan yang cukup masuk akal.

Petinggi Studio Star Citizen Kena PHK?

Dilansir dari Insider Gaming, sumber yang tidak ingin diketahui identitasnya karena tidak dapat berbicara mengenai rencana perusahaan ini secara publik menjelaskan alasan mengapa hal ini terjadi.

Diketahui bahwa Cloud Imperium Games selaku Studio Star Citizen dan Squadron 42 telah melakukan perombakan signifikan terhadap managemen atas tim dengan tujuan untuk memenuhi deadline mereka.

Beberapa eksekutive kelas atas telah terkena PHK dan beberapa orang teratas telah dipindahkan ke peran berbeda dalam Studio. Diketahui bahwa perubahan ini mulai diimplementasikan pada awal Desember 2024.

Pengumuman ini berasal dari kepala studio Christ Roberts yang membagikan berita kepada staff melalui memo internal dalam Pesan tahunan dari pimpinan. Dan diketahui bahwa setidaknya 3 eksekutif dengan total pengalaman 25 tahun di perusahaan tersebut telah dilepaskan dari posisinya.

Christ Roberts mengatakan bahwa hal ini bertujuan untuk fokus utama merilis Squadron 42 dan juga Star Citizen 1.0. Dan ini lebih penting untuk memastikan bahwa studio memiliki tim yang efisien dan performa tinggi mengerjakannya.

Dan untuk mencapai hal tersebut, dirinya harus melakukan perubahan dalam struktur tim mereka dari bagian paling atas perusahaan menuju bagian bawa agar dapat memastikan mereka memiliki orang yang tepat di posisi yang tepat dalam tahun paling puncak ini.

Namun staff yang berbicara ke situs tersebut mengatakan beberapa staff percaya bahwa perubahan ini bertujuan untuk menghemat biaya dibanding untuk mencapai deadline dengan rumor beredar bahwa Sandi Gardiner yang merupakan istri Christ Roberts akan kembali ke studio dengan peran penting dimana sebelumnya Sandi keluar pada tahun 2019.

Bukan PHK Pertama Studio Dalam Tahun ini

Ternyata PHK dari Studio Star Citizen ini bukan kali pertama terjadi pada tahun 2024. Pada awal tahun 2024 ini, Cloud Imperium Games diketahui PHK Karyawan ketika sedang melakukan relokasi studio.

Dan pada akhir bulan November 2024 kemarin, Studio Star Citizen ini melepas karyawan yang berada dalam divisi QA studio Cloud Imperium Games dengan alasan restruturisasi perusahaan.

Mungkin ini menjadi PHK terakhir studio tersebut untuk tahun 2024. Dan mungkin juga dengan perombakan ini para gamer akan melihat Star Citizen keluar dari tahap Early Access yang cukup lama.

https://balapskater.com/
https://skaterhitam.id/
https://banditocasino.id/
https://petirmahjong.com/
https://mahjongaceh.com/
https://mahjongwayhitam.com/
https://pgsoftcasino.id/
https://bonanzacasino.id/
https://seomahjong.id/
https://mediabacklink.net/
https://readystate4.com/

https://heylink.me/sawer55jackpot

More From Author

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *